Sabtu, 29 Desember 2018

Legenda Gunung Rantemario Cerita Rakyat Gunung Latimojong

NAIK GUNUNG - Dahulu kala, pernah hidup seorang nenek dan cucunya yang bernama Mori. Sudah menjadi keharusan untuk kelangsungan hidupnya, Nenek mori harus berburu anoa selain
berharap dari pangan hasil bumi yang tidak tiap harinya bisa ia tuai hasilnya untuk kebutuhan konsumsi setiap hari. 

Nenek mori diberkahi kelebihan khusus, memiliki indera keenam yang mampu melihat dan bersahabat dengan makhluk halus/gaib, masyarakat percaya bahwa nenek Mori sering berburu bersama

Legenda Batu Bagga

NAIK GUNUNG - Pada zaman dahulu, ada seseorang ayah bernama Intobu. Ia tinggal bersama anak lelakinya yang bernama Impalak. Pekerjaan sehari-hari mereka adalah nelayan. 
Suatu malam, udara sangat dingin. Impalak dan ayahnya tidak peduli udara dingin, malam yang gelap, bahkan hujan turun. Mereka tetap berangkat mangadu nasib di laut. Sepanjang perjalanan menuju laut, Intobu menasihati anaknya. 
Ia menasihati anaknya untuk terus pergi bernelayan walaupun saat udara sangat dingin datang. Karena bernelayan adalah satu-satunya penghidupan keluarga mereka. Dan Impalak pun menuruti kata ayahnya. Lalu merka melanjutkan berjalan menuju laut. Tanpa terasa, mereka telah sampai di

Misteri Bangsa Maya Cerita Legenda Gunung Gandang Dewata

NAIK GUNUNG - Konon, dahulu kala ketika dewa-dewa masih senang turun ke dunia, maka Hutan Gunung Gandang Dewata adalah tempat pilihannya. Sebagian masyarakat mempercayai hal tersebut dan kepercayaan itu mungkin timbul dari apa yang mereka rasakan selama hidup dari sumber hutan. 
Gunung Gandang Dewata masih tenang, tegak diselimuti kabut putih. Dan turunnya kabut tersebut dipercaya oleh segilintir